Musrenbang Kecamatan Beringin,Dilaksanakan Di Kantor Desa

0

Skalapost(sk)

Deli Serdang-Rabu 16 februari 2022.sekira pukul 9.00wib.acara dimulai. Pembawa acara menyampaikan tertib acara kepada para tamu undangan. Adapun tamu undangan yang hadir dalam acara musrenbang. Sebelas(11) kepala desa sekecamatan beringin.

Hadir acara musrenbang, Camat beringin,Wahyu Rimiyana, Kadis Deperindag,Kadis pertanian, Sekertaris PUPR, Danramil beringin Waka Polsek Beringin, Anggota litbang, Tim yang mewakili dari bupati Dan dari Dinas kesehatan.

Adapun dari materi acara musrenbang kecamatan beringin ini, Membahas tentang usulan usulan dari 11 desa yang ada di kecamatan beringin.
Adapun usulan dari setiap desa yaitu,infrastruktur yang sudah hancur seperti jalan. Pembangunan sarana dan prasarana air minum bersih(sumur bor) pendidikan serta keterampilan seperti menjahit, pengadaan mesin pencacah organik pembuatan kompos. Pembangunan pagar sekolah SD,pembangunan rumah tidak layak dari masyarakat miskin atau tidak mampu dan lain lain.

Saat dikonfirmasi awak media. salah satu kepala desa mengatakan. Usulan yang kita terima langsung dari masyarakat. Melalui musdus yang ada di setiap dusun,baru kita musyawarah kan didesa,baru kita usulkan ke kecamatan pungkas salah satu Kades.

Ditengah tengah acara musrenbang.salah satu dari tim medis dari dinas kesehatan. Menghimbau para tamu undangan agar tetap mematuhi protokol kesehatan.

Musrenbang kecamatan diadakan di desa pasar 6 kuala namu.dan di fasilitasi oleh kepala desa pasar enam Bpk Wiwin Purwadi spdi. Selaku kepala desa.

Sampai berita ini di turunkan. Tepat pada pukul 12.30wib.acara musrenbang berjalan dengan lancar(Ht)

Facebook Comments
BACA JUGA:  Antisipasi Tawuran kapolres Sergei Berkunjung Ke SMA SMK YP Satria Dharma Perbaungan