Komunitas Islam Tamora Berbagi(KITAB) Salurkan Bantuan Banjir Di Tanjung Morawa Dan Gempa Bumi Cianjur

0

Skalapost(sk)

Deli Serdang – Alhamdulillah telah hadir di tengah masyarakat Deli Serdang khusus nya di Tanjung Morawa, komunitas Islam tamora berbagi (KITAB) hadir nya di kecamatan Tanjung Morawa kab Deli Serdang Sumatera Utara, komunitas KITAB ini semoga dapat membantu anak yatim-piatu dan dhuafa, korban banjir di Tanjung Morawa dan gempa bumi Cianjur Minggu Tgl 27/11/2022

Komunitas Islam tamora berbagi (KITAB) bekerja sama dengan donatur” dan pemerintahan yang ada di Tanjung Morawa dan kawan kawan yang tinggal di Tanjung Morawa maupun yang luar Tanjung Morawa, semoga kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar dan sukses

Alhamdulillah, donasi komunitas Islam tamora berbagi (KITAB) sudah kita salurkan d simpang kayu besar di wakili Idris bersama Eden di terima ketua BKM Tanjung Morawa bersama Andi baso, komunitas Islam tamora berbagi (KITAB) tetep sigap melayani masyarakat yang dalam keadaan kesusahan di Tanjung Morawa dan gempa bumi di cianjur, mari kita bersatu meringankan beban saudara kita

Komunitas Islam tamora berbagi menyalurkan bantuan berupa sembako, beras 5 goni ukuran 5 kg mie instan 5 kotok minyak goreng 8 ltr kecap 2 pcs gula putih 2 kg

Semoga kedepannya semakin banyak donatur” yang ingin bergabung di komunitas Islam tamora berbagi (KITAB) agar dapat semakin meluas
Semoga donatur” pemerintahan dan kawan kawan yang bergabung di komunitas Islam tamora berbagi KITAB di berikan rezeki yang berlimpah.(Id)

 

Facebook Comments
BACA JUGA:  Bupati Deli Serdang Hadiri Vaksin Massal Serentak Di Tanjung Morawa